Kejujuran, Kebersihan Hati dan Kebermanfaatan
Oleh : Abdullah Gymnatsiar
Penerbit : MQ Publishing, 2004
Tebal : 109 halaman
Ada beberapa alasan mengapa kita harus membangun ekonomi dan perekonomian, diantaranya Aa Gym menjelaskan sebagai berikut :
- Ekonomi lemah berarti ibadah tidak bisa maksimal
- Ekonomi lemah menurunkan tingkat pendidikan
- Ekonomi lemah berarti tingkat kesehatan masyarakat rendah
- Ekonomi lemah berarti gerbang menuju penjajahan gaya baru
Lalu bagaimana persiapan untuk menjadi entrepeneurship
- Banyak membaca
- Miliki referensi kisah orang sukses
- Mencari rujukan pengusaha sukses
- Ikuti pelatihan dan kursus
- Praktikkan
- Miliki pengetahuan tentang bisnis
Lalu bagaimana etika bisnis yang baik, berikut adalah etika bisnis dari MQ
- Sedikit untung banyak laku
- Mudah dan menyenangkan
- Jujur
- Tepat janji
- Amanah
- Bertabur dzikir dan doa
- Sedekah melimpah
Belajar adalah sarana memperbarui diri, tanpa belajar kita akan terperangkap pada masa lalu
Saturday, July 24, 2004
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Featured Post
Ya Allah, Maaf Saya Tidak Ada Waktu Untuk-Mu
Oleh : Dewi Ahmad Zarkasi Penerbit : Mueeza, 2016 Tebal : 292 halaman

Related Posts
-
Hening-Mengalir-Bertindak Ratusan Sungai Bergabung Menjadi Samudra Editor : Jusuf Sutanto Penerbit : PT Penerbit Buku Kompas, 2011 Tebal : 7...
-
Menerapkan Nilai-nilai Kepemimpinan Alexander The Great dalam Dunia Bisnis Modern Oleh : Lance B. Kurke, Ph.D Penerbit : ON(OR Semesta Ilmu,...
-
Oleh : Jeffrey Wibisono V Penerbit : PT Percetakan Bali, 2016 Tebal : 314 halaman Menurut data UNWTO (Organisasi Pariwisata Dunia PBB) terca...
-
Banyak Posisi Unik Dikuasai Asing karena Indonesia tidak Punya Ahlinya Oleh : Ina Liem Penerbit : CV Nadi Inspira Edumedia, 2014 Tebal : 189...
-
Oleh : Putri Setiani ST, M.E.S, Ph.D Penerbit : Bumi Aksara, 2020 Tebal : 228 halaman Aliran energi planet Bumi dalam kondisi seimbang yaitu...
No comments:
Post a Comment